PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR FIQIH SISWA MATERI ZAKAT KELAS IV MI DWI DASAWARSA KETAPANRAME

dedik, dedik irawan (2020) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR FIQIH SISWA MATERI ZAKAT KELAS IV MI DWI DASAWARSA KETAPANRAME. Diploma thesis, Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.

[img] Text (Cover & Abstrak)
Cover & Abstrak.pdf - Published Version

Download (293kB)
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (183kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V..pdf - Published Version

Download (208kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (102kB)
[img] Text (Skripsi dedik full)
skripsi dedik Full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Fiqih adalah salah satu bagian dari Pendidikan Agama Islam yang mempelajari tentang fiqih ibadah, terutama menyangkut tentang pengenalan dan pemahaman tentang cara-cara pelaksanaan rukun Islam maka dari itu pembelajaran fiqih sangat penting untuk diterapkan dalam sekolah dasar sebagai tata cara pelaksanaan ibadah dan guna mengetahui hukum-hukum yang ada dalam agama islam terutama hukum dalam beribadah. Namun berdasarkan hasil observasi dari lapangan pembelajaran fiqih dianggap sulit oleh siswa hal ini disebabkan karena penggunaan metode yang masih berpusat pada guru sehingga siswa hanya mendengarkan materi yang disampoaikan dan siswa juga tidak diikut sertakan dalam kegiatan pembelajaran sehingga siswa menjadi pasif. Hal tersebut menjadikan anak merasa jenuh dan bosan selama proses KBM dan mengakibatkan siswa kurang maksimal dalam memahami mateweri yang diajarkan. Karena kurang maksimal dalam pemahaman materi tersebut maka ketercapaian tujuan pembelajaran tidak tuntas, dimana berdasarkan nilai ulangan harian pada mata pelajaran Fiqih nilai rata-rata hanya 45% dari 30 siswa yang mencapai standar KKM yakni 70 di kelas IV. Oleh karena itu penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan keterlibatan siswa dalam pembelajaran.
Pelaksanaan penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar siswa kelas IV MI Dwi Darsawarsa. Penelitian ini mengguanakan jenis penelitian kuantutatif dengan desain penelitian One Group Desain Pre-Test Post-Test menggunakan teknik purposif sampling dimana teknik pengambilan data yg dilakukan dengan pertimbangan tertentu (observasi, test,dokumentasi)
Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwasanya terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar fiqih siswa materi zakat kelas IV, hal ini dapat diketahui dari nilai rata-rata yang diperoleh siswa dari hasil pre-test post-test kelas eksperimen yaitu 60,2 meningkat menjadi 72,5. Hal ini juga diperkuat dengan uji-t untuk mengetahui apakah H_a diterima atau ditolah, berdasarkan hasil yang didapatkan bahwasanya nilai sig <0,05 yang berrti H_a diterima.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Model pembelajaran kooperatif, model jigsaw, hasil belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: S1 PGMI IKAHC
Date Deposited: 07 Sep 2020 03:14
Last Modified: 07 Sep 2020 03:14
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/432

Actions (login required)

View Item View Item