PENERAPAN STRATEGI MARKETING MIX DALAM UPAYA MENINGKATKAN JUMLAH NASABAH PRODUK TABUNGAN HAJI DI BANK BSI KCP MOJOSARI

Novia, Kodriana (2024) PENERAPAN STRATEGI MARKETING MIX DALAM UPAYA MENINGKATKAN JUMLAH NASABAH PRODUK TABUNGAN HAJI DI BANK BSI KCP MOJOSARI. Diploma thesis, Universitas KH. Abdul Chalim.

[img] Text (cover & abstrak)
Cover & Abstrak.pdf - Published Version

Download (675kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (126kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (378kB)
[img] Text (SKRIPSI FULL)
Skripsi Full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penerapan strategi marketing mix ini sangat penting untuk mempromosikan maupun memperkenalkan produk perbankan. Sebagaimana bank BSI KCP Mojosari menerapkan strategi marketing mix sebagai cara atau untuk mempromosikan atau menperkenalkan produk tabungan haji dengan berasaskan prinsip syariah Islam. Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini yakni untuk mengetahui penerapan strategi marketing mix yang dilakukan bank BSI KCP Mojosari dalam upaya meningkatkan jumlah nasabah produk tabungan haji. jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu field research atau penelitian lapangan, dengan menggunakan sumber data primer yang dimana data diperoleh secara langsung dari pihak bank BSI KCP Mojosari. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data yaitu dengan melakukan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi marketing mix yang diterapkan bank BSI KCP Mojosari dalam upaya meningkatkan jumlah nasabah pada produk tabungan haji dikatakan berhasil. Karena dilihat dari data jumlah nasabah yang mengalami peningkatan setiap tahunnya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Stategi Marketing Mix, Tabungan Haji, Jumlah Nasabah.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Syariah > Perbankan Syariah
Depositing User: S1 PS IKHAC
Date Deposited: 24 Aug 2024 05:45
Last Modified: 24 Aug 2024 05:45
URI: http://repository.uac.ac.id/id/eprint/3268

Actions (login required)

View Item View Item