IMPLEMENTASI PRAKTIK KULTUM UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP SISWA DI MA NEGERI 1 JEPARA

Muhammad, Ali Sya’bana (2023) IMPLEMENTASI PRAKTIK KULTUM UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP SISWA DI MA NEGERI 1 JEPARA. Diploma thesis, Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (963kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (603kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version

Download (97kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (475kB)
[img] Text (Skripsi Full M Ali)
Muhammad Ali Sya’bana.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Peneitian ini berfokus pada implementasi praktik kultum untuk meningkatkan pemahaman pendidikan agama islam terhadap siswa di MA Negeri 1 Jepara. Untuk menggambarkan implementasi praktik kultum tersebut maka timbul beberapa rumusan masalah yaitu: bagaimana implementasi praktik kultum untuk meningkatkan pemahaman agama islam di MA Negeri 1 Jepara dan apa saja faktor – faktor penunjang dan menghambat implementasi praktik kultum untuk meningkatkan pemahaman agama islam di MA Negeri 1 Jepara?
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adala metode kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Untuk pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Selanjutnya teknik analisis data yang digunakan peneliti ialah reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Sedangkan teknik uji keabsahan data menggunakan teknik triangulasi data.
Dari penelitian yang dilakukan peneliti dapat disimpulkan sebagai berikut: 1) Implementasi praktik kultum di MA Negeri 1 Jepara membuktikan dampak positif dalam membentuk karakter keagamaan siswa, memperkuat pemahaman nilai-nilai agama, dan mengembangkan keterampilan public speaking. Meskipun tantangan pemahaman materi dan penyampaian yang kurang inovatif masih ada, evaluasi berkelanjutan dapat meningkatkan efektivitas program ini. Pengalaman praktik kultum memberi bukti bahwa pendekatan ini merangsang kesadaran siswa dalam memahami dan menerapkan ajaran agama dalam kehidupan sehari-hari. 2) faktor penunjang implementasi praktik kultum ialah fasilitas yang memadai, suasana khidmad, peran guru sebagai pendorong. Sedangkan faktor penghambatnya ialah tidak semua siswa fokus dalam mendengarkan kultum, pendekatan dalam penyampaian kultum kurang inovatif, kesadaran para siswa dalam memahami materi

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Praktik Kultum, Pendidikan Agama Islam
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: S1 PAI IKHAC
Date Deposited: 02 Mar 2024 07:49
Last Modified: 02 Mar 2024 07:49
URI: http://repository.uac.ac.id/id/eprint/2684

Actions (login required)

View Item View Item