MANAJEMEN MADRASAH DALAM MEMBENTUK BUDAYA SEHAT MELALUI PENGELOLAAN SAMPAH DI MI NURUL HUDA SUMPUT DRIYOREJO GRESIK

Sulistyo, Sulistyo (2021) MANAJEMEN MADRASAH DALAM MEMBENTUK BUDAYA SEHAT MELALUI PENGELOLAAN SAMPAH DI MI NURUL HUDA SUMPUT DRIYOREJO GRESIK. Masters thesis, Insitut pesantren kh Abdul chalim Mojokerto.

[img] Text (Cover + Abstrak)
bb.pdf - Published Version

Download (160kB)
[img] Text (Bab 1)
BAB I susiso.pdf - Published Version

Download (468kB)
[img] Text (Bab akhir)
BAB V susio.pdf - Published Version

Download (218kB)
[img] Text (Daftar pustaka)
daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (224kB)
[img] Text (Full tesis)
full tesis susilo.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

segala sesuatu yang dilakukan oleh individu atau kelompok. Manajemen madrasah perlu dilakukan untuk mencapai tujuan atau sasaran individu atau kelompok/lembaga tersebut secara kooperatif dengan menggunakan sumber daya yang tersedia untuk menciptakan budaya sehat di madrasah oleh siswa.
Fokus penelitian ini adalah: 1) Bagaimana Manajemen Madrasah dalam Membentuk Budaya Sehat melalui Pengelolaan Sampah di MI. Nurul Huda Sumput Driyorejo Gresik? 2) Bagaimana Proses Madrasah dalam Membentuk Budaya Sehat Melalui Pengelolaan Sampah di MI. Nurul Huda Sumput Driyorjo Gresik? 3) Bagaimana hasil Manajemen Madrasah dalam Membentuk Budaya Sehat melalui Pengelolaan Sampah di MI. Nurul Huda Sumput Driyorjo Gresik ?
Sedangkan tujuan Manajemen Madrasah adalah Membangun Budaya Sehat melalui Pengelolaan Sampah di Mi. Nurul Huda Sumput Driyorejo Gresik adalah : 1) Mengetahui Manajemen Madrasah dalam Membangun Budaya Sehat melalui Pengelolaan Sampah di MI. Nurul Huda Sumput Driyorjo Gresik. 3) Untuk mengetahui hasil pengelolaan madrasah dalam membentuk budaya sehat melalui pengelolaan sampah di MI. Nurul Huda Sumput Driyorjo Gresik.
Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian ini adalah: 1) Program Madrasah yang terdiri dari Pengelolaan Sampah, Program Kerja Kepala Sekolah, Guru dan Tenaga Kependidikan warga Madrasah 2) Proses yang dilakukan adalah pelatihan, studi banding dan kerjasama dengan pihak terkait 3) Hasil yang direalisasikan antara lain adanya program kerja madrasah, kepala sekolah dan komite/manajemen lembaga. Ada aturan terkait kebersihan di madrasah dan dibangun budaya perilaku sehat bagi siswa.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Manajemen, kebersihan, budaya
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Depositing User: S2 PAI IKHAC
Date Deposited: 03 Apr 2023 07:16
Last Modified: 03 Apr 2023 07:16
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/1893

Actions (login required)

View Item View Item