IMPLEMENTASI MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN PAI DALAM MENINGKATKAN KREATIFITAS PESERTA DIDIK DI SMK MA’RIF NU GRESIK

SUTRISNO, SUTRISNO (2021) IMPLEMENTASI MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN PAI DALAM MENINGKATKAN KREATIFITAS PESERTA DIDIK DI SMK MA’RIF NU GRESIK. Masters thesis, Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.

[img] Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (364kB)
[img] Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (212kB)
[img] Text (BAB V PENUTUP)
BAB V PENUTUP.pdf - Published Version

Download (175kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (181kB)
[img] Text (TESIS FULL TEXT)
TESIS FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
Sutrisno, 2021, Implementasi Model Project Based Learning Pada Pembelajaran PAI dalam Meningkatkan Kreatifitas Peserta didik di SMK Ma’arif NU Gresik, Tesis Prodi Magister Pendidikan Agama Islam Institut Pesantren KH. Abdul Chalim, Pembimbing: 1. Dr. Juli Amaliyah Nasucha, M.Pd.I

Kata kunci: Project Based Learning, Pembelajaran PAI, Kreatifitas Peserta didik

Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Menganalisis implementasi model project based learning pada pembelajaran PAI dalam meningkatkan kreatifitas peserta didik; 2) Menganalisis implikasi implementasi model pembelajaran learning project based pada pembelajaran PAI dalam meningkatkan kreatifitas peserta didik; dan 3) Menganalisis faktor penghambat dan faktor pendukung dalam Implementasi model project based learning learning pada pembelajaran PAI dalam meningkatkan kreatifitas peserta didik di SMK Ma’rif NU Gresik.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian field research dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, pengumpulan data diperoleh melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Selanjutnya peneliti melakukan keabsahan data dengan model uji kredibilitas meningkatkan ketekunan dalam penelitian. Analisis data, yaitu reduksi data, display dan kesimpulan. Adapun subjek dalam penelitian ini adalah kepala madrasah, Waka Kurikulum, guru Pendidikan Agama Islam serta peserta didik kelas XI SMK Ma’rif NU Gresik.
Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: 1) Pelaksanaan model pembelajaran Project Based Learning dalam meningkatkan keterampilan komunikasi, keaktifan dan kreativitas belajar siswa pada mata pelajaran fikih meliputi perencanaan pembelajaran yang meliputi tiga tahap yakni pendahuluan, kegiatan inti, dan penutup. 2) Faktor pendukung penerapan model pembelajaran Project Based Learning yaitu guru yang profesional, motivasi peserta didik yang positif, sarana pendidikan yang memadai. Faktor penghambat yaitu tingkat kemampuan siswa yang berbeda- beda dan kurangnya alokasi waktu.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Project Based Learning, Pembelajaran PAI, Kreatifitas Peserta didik
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
Divisions: Pascasarjana > Magister Pendidikan Agama Islam
Depositing User: S2 PAI IKHAC
Date Deposited: 16 Mar 2023 08:02
Last Modified: 16 Mar 2023 08:02
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/1882

Actions (login required)

View Item View Item