Strategi Manajemen Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Multi Kultural Di Smp Islam Al-Qodiriyah Batuputih Sumenep

yanto, supri (2021) Strategi Manajemen Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Multi Kultural Di Smp Islam Al-Qodiriyah Batuputih Sumenep. Masters thesis, Institut Pesantren KH.Abdul Chalim.

[img] Text (cover dan abstrak)
cover dan abstrak.pdf - Published Version

Download (560kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I (1-10).pdf - Published Version

Download (375kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V(61-63).pdf - Published Version

Download (227kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (322kB)
[img] Text (Tesis full text)
TESIS FULL Fixs.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian lapangan yang dilatarbelakangi oleh munculnya persoalan-persoalan guru dalam menanamkan nilai–nilai multikultural di SMP Islam AL-Qodiriyah.
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui strategi manajemen apa saja yang dilakukan oleh guru pendidikan agama Islam dalam menanamkan nila-nilai multikultural di SMP Islam AL-Qodiriyah, untuk mengetahui penerapan nilai-nilai pendidikan multikultural di SMP Islam Al-Qodiriyah, untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat yang dihadapi dalam menerapkan strategi penanaman nilai-nilai multikultural di SMP Islam AL-Qodriyah.
Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan kualitatif dengan analisis deskriftif kualitatif, teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, dokumentasi, dan wawancara. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik yaitu dengan pengambilan data-data riil tentang stategi guru pendidikan agama Islam dalam menanamkan nilai-nilai multikultural di SMP Islam AL-Qodiriiyah
Dari hasil penelitian ini, menunjukan ada beberapa langkah yang dilakukan oleh guru berkaitan dengan strategi yang digunakan untuk menanamkan nilai-nilai multikultural di SMP Islam AL-Qodiriyah Strategi guru dalam menanamkan nilai-nilai multikultural di SMP Islam AL-Qodiriyah adalah guru mengajarkan rasa kasih sayang, toleransi, kerukunan, kedamian, dan sikap saling tolong menolong antar sesame dalam kehidupan sehari-hari. Menunjukkan keteladanan guru dalam interaksi antara guru dengan murid. Guru mengajak murid untuk bekerjasama. Adapun faktor pendukung adalah pihak sekolah,sarana prasarana dan adanya unsur transpirasi seingga penanaman nilai-nilai multikultural pada sisa bisa berjalan dengan baik dan lancar. Adapun faktor penghambat adalah kurang dukungan orang tua dan kurangnya persepsi antar guru agama.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: strategi, manajemen, pembelajaran PAI, multikultural.
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Pascasarjana > Magister Pendidikan Agama Islam
Depositing User: S2 MPI IKHAC
Date Deposited: 23 Feb 2023 10:09
Last Modified: 23 Feb 2023 10:09
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/1788

Actions (login required)

View Item View Item