UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK MELALUI METODE BERCERITA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA CERITA BERGAMBAR KELOMPOK A2 DI RA THORIQUL ULUM KEC. PACET KAB. MOJOKERTO TAHUN PELAJARAN 2019/2020

LINDA, ROHMATUL JANNAH (2020) UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK MELALUI METODE BERCERITA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA CERITA BERGAMBAR KELOMPOK A2 DI RA THORIQUL ULUM KEC. PACET KAB. MOJOKERTO TAHUN PELAJARAN 2019/2020. Diploma thesis, Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.

[img] Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DEPAN dan ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (18kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (845kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (324kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (527kB)
[img] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
FULL TEXT SKRIPSI LLINDA FIX.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berbicara anak
usia 4-5 tahun dengan menggunakan media cerita bergambar pada kelompok A2
di RA. THORIQUL ULUM Kec. Pacet. Kemampuan berbicara tersebut meliputi
tata bahasa dan pengucapan.
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan
kolaboratif antara guru dan peneliti dengan menggunakan model Kemmis dan Mc.
Taggart. Subjek penelitian ini adalah 17 anak pada kelompiok A2 RA. Thoriqul
Ulum. Objek dalam penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan berbicara
melalui metode bercerita dengan menggunakan media cerita bergambar.
Pengumpulan data melalui observasi dan menggunakan tes perbuatan. Indikator
keberhasilan pada kemampuan berbicara adalah 75%.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa media cerita bergambar dapat
meningkatkan kemampuan berbicara anak setelah dilakukan tindakan. Hasil
penelitian ini yaitu pada pratindakan anak yang mencapai keberhasilan yaitu 29%,
setelah dilakukan tindakan siklus I terjadi peningkatan yaitu 47 %. Karena siklus I
belum mencapai indikator keberhasilan yang diharapkan maka selanjutnya
diadakan tindakan siklus II dengan hasil mencapai 94% yang telah sesuai dengan
indikator keberhasilan. Langkah-langkah dalam pembelajaran menggunakan
media cerita bergambar yang dapat meningkatkan kemampuan berbicara anak usia
dini adalah guru menceritakan sebuah gambar kemudian anak menceritakan
kembali gambar tersebut menggunakan bahasanya sendiri. Kemudian guru
mengajak anak untuk tanya jawab mengenai cerita yang disampaikan oleh
temannya secara bergiliran.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Depositing User: S1 PIAUD IKHAC
Date Deposited: 05 Aug 2022 07:49
Last Modified: 05 Aug 2022 07:49
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/1235

Actions (login required)

View Item View Item