IMPLEMENTASI METODE JIGSAW DALAM PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FIKIH KELAS VIII DI MADRASAH TSANAWIYAH THE NOOR PACET-MOJOKERTO

Aniatus, Sholehah (2021) IMPLEMENTASI METODE JIGSAW DALAM PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FIKIH KELAS VIII DI MADRASAH TSANAWIYAH THE NOOR PACET-MOJOKERTO. Diploma thesis, Institut Pesantren KH.Abdul Chalim.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (736kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (441kB)
[img] Text (Bab 5 Penutup)
BAB V PENUTUP.pdf - Published Version

Download (144kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (349kB)
[img] Text (Skripsi Full Text)
SKRIPSI FULL ANIATUS SHOLEHAH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Kegiatan pembelajaran melibatkan beberapa komponen bagi keberhasilan belajar-mengajar dan salah satunya adalah dengan menerapkan metode pembelajaran yang efektif yang nantinya akan memberikan pemahaman menyeluruh kepada para peserta didik.
Penelitian berfokus kepada : (1) Bagaimana Pelaksanaan Metode Jigsaw Dalam Pembelajaran Fikih Kelas VIII di Madrasah Tsanawiyah The Noor Pacet-Mojokerto, (2) Bagaimana Implikasi Metode Jigsaw Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Kelas VIII di Madrasah Tsanawiyah The Noor Pacet-Mojokerto.
Adapun temuan pada penelitian ini adalah, (1) Pelaksanaan Metode Jigsaw dalam Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Kelas VIII dilaksanan dengan tahapan yakni : (a) Pembentukan kelompok belajar dengan jumlah 4-5 anggota, (b) Pemberian materi yang berbeda, (c) Pembentukan kelompok asal, (d) Pembentukan kelompok ahli.
(2) Selanjutnya dalam Implikasi Metode Jigsaw dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Kelas VIII yang ditempuh dengan menggunakan sistem evaluasi : Evaluasi bentuk tes uraian / essay, Penilaian sikap, yang kemudian berimplikasi terhadap motivasi belajar : (a) Suasana pembelajaran yang menyenangkan, (b) Semangat belajar yang tinggi, (c) Anak-anak ulet dalam menyelesaikan materi yang diberikan, (d) Dan tekun, (e) `Interaksi dengan teman terjalin dengan baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Metode Jigsaw, Motivasi Belajar, Fikih
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: S1 PAI IKHAC
Date Deposited: 26 Jul 2022 07:46
Last Modified: 26 Jul 2022 07:46
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/1163

Actions (login required)

View Item View Item