PENGARUH KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KINERJA KEUANGAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING (ISR)

Maknuun, Lu’ lu’ il (2018) PENGARUH KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KINERJA KEUANGAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING (ISR). PENGARUH KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KINERJA KEUANGAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING (ISR), 3 (2). pp. 1-14. ISSN 2502-8294

[img] Text (PENGARUH KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KINERJA KEUANGAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING (ISR))
PENGARUH KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KINERJA KEUANGAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING (ISR).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kebijakan hutang terhadap kinerja keuangan dan Islamic Social Reporting (ISR). Populasi dalam penelitian ini adalah 11 perusahaan perbankkan syariah yang listing di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014 – 2016, dengan menggunakan teknik Purposive sampling ditetapkan sebanyak 11 perusahaan perbankkan Syariah. Analisa data dalam penelitian ini menggunakan SEM (Structural Equation Modelling) dengan aplikasi program Partial Least Square (PLS) versi2.0. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa kebijakan hutang berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan, namun kebijakan hutang dan kinerja keuanganberpengaruh tidak signifikan terhadap Islamic Social Reporting(ISR).

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Syariah > Perbankan Syariah
Depositing User: S1 SYARIAH IKHAC
Date Deposited: 18 Nov 2020 12:06
Last Modified: 18 Nov 2020 12:06
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/682

Actions (login required)

View Item View Item