Bullah, Habieb PELATIHAN MEMBACA AL-QUR’AN BAGI MANULA DI GANG ANGGREK 2 KECAMATAN KARANG PILANG SURABAYA. Working Paper. Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.
Text (PKM Manula)
8. PKM Manula.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (646kB) |
Abstract
Berbicara mengenai manula yaitu masa lanjut usia adalah periode penutup dalam
rentang hidup seseorang. Masa ini dimulai dari usia 60 tahun sampai meninggal,
ditandai dengan adanya perubahan yang bersifat fisik dan psikologis yang semakin lama
terjadi penurunan. Prosese menua ( lansia ) adalah prose salami yang disertai dengan
adanya penurunan kondisi fisik, psikologis amaupun sosial yang saling berinteraksi satu
sama lain.
Tahap lanjut usia adalah tahapan di mana terjadi perubahan komulatif pada
makhluk hidup, termasuk tubuh, jaringan dan sel, yang mengalami kapasitas penurunan
fungsional. Pada manusia penuaan dihubungkan dengan adanya perubahan degenerative
pada kulit, tulang, jantung, pembuluh darah, saraf dan jaringan tubuh lainnya. Penuaan
mengakibatkan seseorang mengalami perubahan postur tubuh, berkurangnya kepekaan
dalam hal pendengaran dan sebagainya.
Item Type: | Monograph (Working Paper) |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Ushuluddin > Pendakwah |
Depositing User: | S1 Dakwah dan Ushuluddin IKHAC |
Date Deposited: | 03 Nov 2020 09:17 |
Last Modified: | 03 Nov 2020 09:17 |
URI: | http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/628 |
Actions (login required)
View Item |