Telaah Nilai-Nilai Pendidikan Antikorupsi Dalam Pendidikan Agama Islam di SMP Nurul Jadid

Arofik, Yusuf (2020) Telaah Nilai-Nilai Pendidikan Antikorupsi Dalam Pendidikan Agama Islam di SMP Nurul Jadid. Masters thesis, Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.

[img] Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (876kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (470kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (472kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA OK.pdf - Published Version

Download (285kB)
[img] Text (TESIS FULL TEXT)
TESIS AROFIK FINAL WATERMARK.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui implementasi nlai-nilai pendidikan antikorupsi di SMP Nurul Jadid: 1. Bagaimana Impelementasi nilai-nilai Pendidikan Antikorupsi dalam Pendidikan Agama Islam di SMP Nurul Jadid 2. Apakah nilai-nilai Pendidikan antikorupsi yang ada dalam Pendidikan Agama Islam bermanfaat untuk menghilangkan sifat prilaku korupsi bagi siswa di SMP Nurul Jadid.

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Subyek penelitian ini adalah siswa, guru, dan kepala sekolah di SMP Nurul Jadid. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti merupakan instrumen utama dalam melakukan penelitian yang dibantu oleh pedoman observasi, pedoman wawancara, dan pedoman dokumentasi. Teknik yang digunakan dalam analisis data adalah display data, reduksi data, dan pengambilan kesimpulan.Uji keabsaha data menggunakan triangulasi sumber, dan triangulasi teknik

Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Implementasi nilai-nilai Pendidikan antikorupsi dalam pendidikan agama Islam di SMP Nurul Jadid: seperti Kantin kejujuran, Posko barang hilang, Gemar Shodoqoh, Sosialisasi nilai-nilai pendidikan antikorupsi, kegiatan kreatif, lomba pidato nilai-nilai pendidikan antikorupsi, lomba cerdas cermat, (2) manfaat nilai-nilai pendidikan antikorupsi dalam Pendidikan Agama Islam di SMP Nurul Jadid : meminimalisir terjadinya perbuatan yang mengarah kepada perbuatan korupsi, tujuan pengembangan nilai-nilai pendidikan antikorupsi di SMP Nurul jadid: anak didik memiliki pemahaman sejak dini mengenai apa itu tindak pidana korupsi, anak didik memiliki kemampuan untuk mencegah dirinya sendiri agar tidak melakukan tindakan korupsi, Anak didik dapat mampu mencegah orang lain agar tidak melakukan tindak korupsi dengan cara memberikan peringatan kepada orang tersebut, Anak didik mampu mendetiksi adanya tindak pidana korupsi dan melaporkannya kepada pihak terkait.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Agama, Korupsi
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: S2 PAI IKHAC
Date Deposited: 22 Aug 2020 04:20
Last Modified: 22 Aug 2020 04:20
URI: http://repository.ikhac.ac.id/id/eprint/283

Actions (login required)

View Item View Item