QURROTUL, AINI (2023) KONTRIBUSI ISTRI DALAM PEMENUHAN NAFKAH KELUARGA DI DESA TAGUNGGUH KECAMATAN TANJUNG BUMI KABUPATEN BANGKALAN PERSPEKTIF BUYA HAMKA. Diploma thesis, Institut Pesantren KH. Abdul Chalim.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan ABSTRAK.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version Download (575kB) |
|
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version Download (190kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (558kB) |
|
Text (Skripsi Full)
SKRIPSI Q. AINI FIX.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Dalam kehidupa sehari-hari baik dalam rumah maupun di luar akan selalu ada sesuatu yang tidak dapat kita terpenuhi utamanya dalam keluarga: skripsi ini dipersembahkan pembahasan mengenai Kontribusi Istri dalam pemenuhan nafkah keluarga. kontribusi istri dilakukan akan terpenuhnya kebutuhan rumah. Di Desa Tagungguh yang terletak di Kecamatan Tanjung Bumi, adalah desa yang terdapat banyak istri yang ikut berkontribusi dalam pekerjaan untuk terpenuhnya kebutuhan keluarga. kontribusi ini sebagai suatu sumbangsi untuk untuk keluarga agar terus berjalannya isi dapur.
Rumusan masalah dalam penelitian ini: (1) bagaimana kontribusi istri dalam pemenuhan nafkah keluarga didesa tagungguh kecamatan tanjung bumi kabupaten bangkalan? (2) bagaimana kontribusi istri dalam pemenuhan nafkah keluarga perspektif Buya Hamka? Melalui pendekatan studi kasus dengan metode deskriptif kualitatif peneliti menggunakan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancaa di lapangan secara langsung.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa kontribusi istri dalam pemenuhan nafkah keluarga di Desa Tagungguh merupaka bentuk sumbangsi istri kepada suami untuk membantu terpenuhnya kebutuhan keluarga. kontribusi istri dalam pemenuhan nafkah keluarga dapat di temukan 3 hal di antaranya : (1)istri yang bekerja, (2)istri yang membantu suami dalam memenuhi kebutuhan rumah, (3) agar tercukupnya kebutuan rumah. Selain dari kontribusi istri di desa tagungguh para istri bekerja memang sudah menjadi tradisi turun temurun dari keluarga dan hal ini berpacuh dengan prespektif Buya Hamka.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kontribusi, Istri, pemenuhan nafkah keluarga |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Syariah > Hukum Keluarga Islam |
Depositing User: | S1 HKI IKHAC |
Date Deposited: | 16 Feb 2024 08:55 |
Last Modified: | 16 Feb 2024 08:55 |
URI: | http://repository.uac.ac.id/id/eprint/2621 |
Actions (login required)
View Item |